TOURISM - TRADE - INVESTMENT

9/15/2017

Gangguan Trafo IBT dan Gardu Induk Keramasan menyebabkan pemadaman listrik

Palembang, – Terkait adanya pemadaman listrik yang terjadi di berbagai tempat yang ada di Palembang. disebabkan Karena adanya gangguan Trafo Inter Bus Transformer (IBT) 100 Mva 1 & 2 di Gardu Induk Keramasan. Gardu tersebut menghubungkan sistem 150 kV-70kV yang berdampak padamnya beberapa Gardu Induk (GI) dalam kota. “Pada hari Selasa (12/9) Jam 18:26 terjadi gangguan di GI Keramasan sehingga berdampak padamnya GI Bungaran, GI Bukit...

KPPBC TIPE MADYA PABEAN B PALEMBANG HIBAHKAN BARANG MILIK NEGARA ( BMN ) EKS KEPABEANAN BERUPA 9.120 MATA CANGKUL

PALEMBANG,14/09/2017 – Kepala Kantor Wilayah DJBC Sumbagsel Aflah Farobi dan Kepala Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean B Palembang Meidy Kassim serta beserta Pejabat Undangan melaksanakan Kegiatan menghibahkan Barang Milik Negara Eks Kepabeanan di Halaman KPPBC Tipe Madya Pabean B Palembang Kamis 14 September 2017 berupa 9.120 buah Mata Cangkul dengan taksiran nilai Rp.273.600.000,-. Mata Cangkul ini diberikan kepada...

9/05/2017

Mari Vote Online Wonderful Indonesia Sebelum 11 September 2017

Menteri Pariwiwsata Arief Yahya mengajak masyarakat ikut berpartisipasi untuk mendukung Wonderful Indonesia memenangkan Kompetisi Video yang digelar United Nation World Tourism Organization (UNWTO). Seluruh manajemen dan staff Batam View Beach Resort dengan langsung ikut vote Wonderful Indonesia melalui smartphone masing-masing. “Ikuti ajakan Menpar Arief Yahya, kami dan 200 staff yang merupakan keluarga besar Batam View Beach Resort sudah log...

9/04/2017

Indonesia Bakal Jadi Tamu Kehormatan Europalia Arts Festival

ELJOHNRADIO.NEWS. Indonesia bakal menjadi perhatian negara-negara Eropa. Selama empat bulan mulai Oktober 2017 hingga Januari 2018, negara-negara Eropa bakal disuguhkan keindahan ragam budaya Indonesia. Hal ini menyusul ditunjuknya Indonesia sebagai tamu kehormatan ajang dua tahunan kegiatan kebudayaan terbesar di Eropa, Europalia Arts Festival 2017. Masyarakat...